Saturday, May 21, 2016

Cara Memblokir Iklan Injection Pada TELKOM Speedy

Memang sangat menjengkelkan sekali , akhir-akhir ini juga saya merasa kesal dan mencari tips dan akhir nya menemukan juga . Hal itu langsung saya buatkan kesimpulan dari tips yang saya temukan . Padahal kita menikmati akses internet milik PT.TELEKOMUNIKASI INDONESIA juga karena kita membayar bulanan dengan bandwith sesuai dengan harganya . Akan tetapi Telkom mencari kesempatan dan keuntungan dengan menyisipkan inject iklan di produk mereka yakni Indihome dan Speedy , Mereka mempromosikan iklan di semua website yang memang menggangu pemilik website yang otomatis kalah saingan dengan iklan telkom .

Iklan injection ini muncul ketika sedang browsing atau launcher game , karena itu menggangu keindahan website itu sendiri sehingga menutupi bagian atas ataupun bagian bawah website tersebut .

Tips Memblokir Iklan Injection Telkom Speedy dan Indihome


1. Klik Kanan pada banner iklan telkom speedy atau indihome anda .
2. Setelah itu Inspect Element , Cari url yang terdapat disana contohnya seperti : cfs.u-ad.info atau lainnya.
3. Kemudian Run Administrator aplikasi Notepad anda , selanjutnya open file hosts pada folder C:\Windows\System32\drivers\etc\ .
 4. Selanjutnya tambahkan ip localhost 127.0.0.1 serta domain cfs.u-ad.info nya setelah 1:1 localhost . Kemudian save yang anda rubah .
5. Setelah itu anda restart modem speedy atau indihome nya .

Adapun injection iklan domain lainnya selain cfs.u-ad.info seperti cfs.u-zone.info , a01.uadexchange.com dan lainnya (tidak hafal) , maka telitilah mencari domain yang terdapat di banner iklan tersebut . Agar iklan injection terblokir dengan sukses melaju tanpa gangguan iklan dari telkom . Salam SUKSES !

2 komentar

Terima kasih infonya sangat membantu buat mengusir iklan2 itu melulu

berkali kali telkom melakukan inject tanpa pemberitahuan sang pengguna.. payaahh..

Tata Peraturan Berkomentar yang Nyaman dan Jelas :

- Berkomentarlah Sesuai Topik
- Berkomentarlah dengan kata Sopan
- Berkomentarlah Untuk Tidak Meninggalkan Live Link
- Berkomentarlah dengan Tertib dan Tidak Menganggu Kenyamanan
EmoticonEmoticon