(Image : Maxmanroe.com) |
Baca juga : Cara Membuat Artikel SEO Friendly
Ketika kita sedang mencari sebuah informasi dengan kata kunci , yang pastinya pada halaman pencarian di mesin pencari tersebut di munculkan apa yang sedang anda cari dan relevan yang di butuhkan . Halaman situs atau blog yang teroptimasi dengan baik akan muncul pada search engine dan mendapatkan pengunjung hasil pencarian murni (Organic Search) atau dengan bahasa rendahnya yang bukan dari hasil pemasangan iklan .
Baca juga : Faktor Penting SEO On-page di Blog
Jadi SEO adalah sebuah kekuatan pada halaman blog yang bisa meningkatkan brand pada search engine , Maka otomatis SEO bagi bisnis online ini sangatlah bermanfaat untuk mendapatkan hasil penjualan lebih banyak dari sebelumnya . Karena itulah SEO menjadi andalan seorang blogger , yuk kita simak manfaat seo bagi bisnis online anda .
Manfaat SEO bagi Bisnis Online
Pastinya semua bisnis harus mengeluarkan uang untuk modal utama pada bisnisnya , Dengan berbagai cara yang di lakukan seorang pengusaha bisnis meningkatkan keuntungan perusahaan mereka . Baik dengan promosi secara offline ataupun internet marketing (online) , Mari kita simak ulasan berikut mengenai Manfaat SEO Bagi bisnis online anda .
Baca juga : Tips Meningkatkan Penghasilan Bisnis Online di Facebook
1. Meningkatkan Trafik Potensial Pada Blog
Yang seperti saya sebutkan di atas bahwa halaman website atau blog yang teroptimasi dengan baik di sisi SEO akan mendapatkan peringkat pada search engine dan juga mendapatkan pengunjung murni atau bisa di sebut Pencarian Organik . Misal salah satu search engine yang terpopuler yaitu Google , Semakin baik posisi di Google maka semakin baik pula pengunjung (traffik) potensial dan menjadi calon customer bisnis anda .
Anda pasti bingung mengapa saya menyebutnya potensial ? Karena Google ini memiliki banyak pengguna di berbagai negara seluruh dunia , bahkan tiap harinya milyaran pencarian kata kunci di berbagai negara . Bila anda memanfaatkan ini bisnis anda akan mendapatkan omset yang sangat besar dan perusahaan anda juga akan terkenal di halaman pencarian .
Biasanya para pengguna google mencari info dengan kata kunci unik , Ketika mereka sudah menemukan website bisnis online anda di Google yang notebene menampilkan hasil pencarian sesuai kata kunci yang di cari . Dan kemungkinan besar pengguna pencarian tersebut menjadi customer bisnis anda , Karena mereka menemukan produk yang relevan dengan yang di cari .
2. Meningkatkan Brand Produk Anda
Dengan manfaat seo ini kita juga bisa meningkatkan brand produk perusahaan anda , customer atau konsumen pun akan cepat mengenali maupun mengingat merek produk bisnis anda sangat berpotensi besar . Pada dasarnya banyak cara untuk meningkatkan brand merek produk anda , dan salah satunya yang memang gratis tanpa biaya yaitu Search Engine Optimization .
Baca juga : Potensi Besar yang cocok di bidang Bisnis Online
Pada saat ketika pengguna internet mencari sebuah informasi yang berhubungan dengan topik bisnis anda , dan menemukan informasi yang di cari pada website anda . Otomatis pengguna internet tersebut berpotensi besar akan mengingat website anda untuk mencari informasi yang lainnya . Semakin banyak orang mencari informasi produk di website anda , maka semakin banyak pula di kenal orang banyak dan setidaknya kalangan pengguna internet .
Nah demikian pengertian apa itu SEO dan manfaat-manfaatnya bagi bisnis online anda , Optimasi website atau blog di mesin pencarian merupakan proses yang harus kita lakukan secara berkala terutama Google yang selalu memperbaharui hasil pencarian dengan lebih relevan . Semoga artikel yang anda baca dan terapkan ini bermanfaat bagi bisnis anda , Salam SUKSES !
Tata Peraturan Berkomentar yang Nyaman dan Jelas :
- Berkomentarlah Sesuai Topik
- Berkomentarlah dengan kata Sopan
- Berkomentarlah Untuk Tidak Meninggalkan Live Link
- Berkomentarlah dengan Tertib dan Tidak Menganggu Kenyamanan
EmoticonEmoticon